Advan Vandroid T4i II Review, Harga Dan Spesifikasi -Satu lagi kabar baik yang datang dari vendor lokal Advan pada awal tahun 2013 ini yang diberi nama Advan Vandroid T4i II. Pada sebelumnya vendor lokal ini telah merilis Advan Vandroid T4i yang pertama dan kali ini adalah versi terbarunya dan mungkin akan menamba persaingan tablet terbaru di tahun 2013 ini. Lihat selengkapnya ulasan mengenai harga dan spesifikasi Advan Vandroid T4i II disini.
Advan adalah salah satu vendor yang sangat aktif dalam memproduksi produk elektronik seperti laptop dan juga yang lainnya, pada tahun 2013 ini Advan telah menambah satu lagi tablet terbarunya yang mungkin bisa menjadi pesaing dari vendor lokal lainnya.
Advan Vandroid T4i II memiliki ukuran layar yang cukup luas yakni 8.4 inci, tablet ini juga menggunakan LCD Capacitive Touchscreen pada layarnya dan tablet ini memiliki resolusi 1024x768 piksel yang sangat mempermudah para pengguna saat mengaplikasikan setiap fitur yang ada pada Advan Vandroid T4i II.
Advan Vandroid T4i II juga tidak kalah dengan tablet lokal lainnya yang memiliki dua buah kamera, dan tablet ini memiliki kamera 2 megapiksel pada sisi depan (kamera utama) sedangkan pada kamera bagian depan hanya VGA (kamera kedua) yang dapat digunakan sebagai panggilan video/video chatt.
Advan Vandroid T4i II kini hadir dengan sistem pengoperasian OS yang tidak kalah dengan tablet lokal lainnya karena Advan Vandroid T4i II menggunakan OS Android 4.0 Ice Cream Sandwich yang menjadi fitur OS unggulan pada setiap tablet pada saat ini. Untuk mendukung kinerja dari OSnya sendiri, tablet ini sudah dibekali dengan prossesor Cortex A9 Dual-Core 1.5 GHz dan memiliki RAM 1 GB juga 8 GB Storage. Advan Vandroid T4i II juga dapat menyimpan data dengan menambakan slot microSD yang mampu menyimpan data maksimal hingga 32GB.
Harga Advan Vandroid T4i II
Selain menawarkan fasilitas fitur yang lumayan menjanjikan pada tablet ini, Advan Vandroid T4i II juga menawarkan harga yang cukup murah hanya dengan Rp 1.150.000,- para pengguna bisa langsung memiliki sebuah tablet dengan OS android 4.0 ICS. Mungkin ini adalah berita yang sangat menarik bagi anda yang sangat ingin memiliki sebuah tablet namun belum memiliki dana yang cukup.
Koneksi Advan Vandroid T4i II
Advan Vandroid T4i II memiliki koneksi WiFi 802.11 b/g/n yang dapat digunakan untuk koneksi kejaringan internet tanpa harus mengeluarkan biaya untuk layanan ini. Selain itu tablet ini juga memiliki koneksi lokal seperti Bluetooth, microUSB, dan juga HDMI. Sedangkan untuk transfer datanya, Advan Vandroid T4i II memiliki GPRS, EDGE, dan juga HSDPA.
Advan adalah salah satu vendor yang sangat aktif dalam memproduksi produk elektronik seperti laptop dan juga yang lainnya, pada tahun 2013 ini Advan telah menambah satu lagi tablet terbarunya yang mungkin bisa menjadi pesaing dari vendor lokal lainnya.
Advan Vandroid T4i II memiliki ukuran layar yang cukup luas yakni 8.4 inci, tablet ini juga menggunakan LCD Capacitive Touchscreen pada layarnya dan tablet ini memiliki resolusi 1024x768 piksel yang sangat mempermudah para pengguna saat mengaplikasikan setiap fitur yang ada pada Advan Vandroid T4i II.
Advan Vandroid T4i II juga tidak kalah dengan tablet lokal lainnya yang memiliki dua buah kamera, dan tablet ini memiliki kamera 2 megapiksel pada sisi depan (kamera utama) sedangkan pada kamera bagian depan hanya VGA (kamera kedua) yang dapat digunakan sebagai panggilan video/video chatt.
Advan Vandroid T4i II kini hadir dengan sistem pengoperasian OS yang tidak kalah dengan tablet lokal lainnya karena Advan Vandroid T4i II menggunakan OS Android 4.0 Ice Cream Sandwich yang menjadi fitur OS unggulan pada setiap tablet pada saat ini. Untuk mendukung kinerja dari OSnya sendiri, tablet ini sudah dibekali dengan prossesor Cortex A9 Dual-Core 1.5 GHz dan memiliki RAM 1 GB juga 8 GB Storage. Advan Vandroid T4i II juga dapat menyimpan data dengan menambakan slot microSD yang mampu menyimpan data maksimal hingga 32GB.
Harga Advan Vandroid T4i II
Selain menawarkan fasilitas fitur yang lumayan menjanjikan pada tablet ini, Advan Vandroid T4i II juga menawarkan harga yang cukup murah hanya dengan Rp 1.150.000,- para pengguna bisa langsung memiliki sebuah tablet dengan OS android 4.0 ICS. Mungkin ini adalah berita yang sangat menarik bagi anda yang sangat ingin memiliki sebuah tablet namun belum memiliki dana yang cukup.
Koneksi Advan Vandroid T4i II
Advan Vandroid T4i II memiliki koneksi WiFi 802.11 b/g/n yang dapat digunakan untuk koneksi kejaringan internet tanpa harus mengeluarkan biaya untuk layanan ini. Selain itu tablet ini juga memiliki koneksi lokal seperti Bluetooth, microUSB, dan juga HDMI. Sedangkan untuk transfer datanya, Advan Vandroid T4i II memiliki GPRS, EDGE, dan juga HSDPA.
Spesifikasi Advan Vandroid T4i II
- Layar : 8.4 Inci LCD Capacitive Touchscreen, 1024×768 piksel
- Kamera : Dual Kamera, 2 MP (belakang), VGA (depan), Video recorder
- Memori : RAM 1 GB, 8 GB storage, slot MicroSD card up to 32 GB
- Konektivitas : Wi-Fi 802.11 b/g/n, Bluetooth, microUSB, HDMI
- Transfer Data : GPRS, EDGE, HSDPA
- OS : Android v4.0 (Ice Cream Sandwich)
- Prosesor : Cortex A9 Dual-Core 1.5 GHz
- Fitur Lain : Polifonik (MP3), MP3/MP4 player, Radio FM, Google Play, Gmail, Google Search, Facebook, Twitter, Yahoo Messenger, WhatsApp, YouTube, garansi 1 tahun.
- Warna : Hitam
- Baterai : Li Polymer 4200 mAh
7 komentar:
bisa untuk call sms g????????????????
Sayang sekali mungkin masih belum bisa di pake call/sms
terus kalo mau internetan pake apa????
Pakai modem gan
By Admin
klo pake kartu perdana bisa gk?
@||"My name is Kiki"|| Bisa asalkan melalui modem sob
Kira kira kartu apa yang flash buat modem advan jetz jr 108 y...????
Posting Komentar